Seminar Investasi Membangun Generasi

Posted by: admin Comments: 0

Seminar investasi membangun generasi. Merupakan seminar yang diselenggarakan oleh ekstrakurikuler GIE BEI SMA Negeri 2 Jombang bekerja sama dengan UNIM Mojokerto, yang diselenggarakan pada tanggal 15 Februari 2023 di aula Ki Hajar Dewantara SMA Negeri 2 Jombang. Pembicara dalam kegiatan seminar tersebut adalah:

  1. Ibu Yuliasnita Verlandes dari GIE BEI UNIM
  2. Bapak Andre Mahardika ( Branch Manager PT Phintraco Sekuritas)
  3. Dyan Fajar ( Executive Trainer PT Bursa Efek Indonesia perwakilan Jawa Timur).
    Seminar ini dimaksudkan untuk memberikan bekal ilmu tentang investasi yang mana sudah banyak dari siswa smada melalui ekskul GIE BEI yg sdh berinvestasi di pasar modal. Ekskul GIE BEI sudah berdiri 1 tahun yang lalu, Sebagai pengembangan kewirausahaan.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *